Penanaman Karakter Pada Siswa Melalui Kegiatan Intrakurikuler dan Ekstrakurikuler Di Sekolah Dasar Terpadu Islam

Authors

  •   Ach. Baidowi  STIDKIS Al-Mardliyyah Pamekasan,  Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.35719/educare.v1i3.31
 

Keywords:

Pendidikan Karakter, Intrakurikuler, Ekstrakurikuler

Abstract

Character education is an effort to foster and shape student character according to school culture. The research objective was to describe the process of cultivating character in students through school intracurricular and extracurricular activities. The research method with qualitative, data collection with interview, observation, and documentation. The results showed (1) character planting through intracurricular activities with (a) strengthening learning, namely character building in accordance with the theme or material, and (b) spiritual paradigm by inserting Islamic values ??in the learning process. (2) character planting through extracurricular activities with (a) scouts, namely forming leadership characters, being independent, solving problems, and loving nature, (b) leadership, forming leadership characters, responsibility, and making decisions, (c) painting, forming detailed, focused, creative characters , (d) martial art, forming tough, skilled characters, (e) reciting recitation, forming religious, moral, orderly characters, (f) child preachers, forming brave characters, positive thinking, art of communication, influencing others.

Pendidikan karakter merupakan upaya membina dan membentuk karakter siswa sesuai dengan budaya sekolah. Tujuan penelitian untuk mendeskripsikan proses penanaman karakter siswa melalui kegiatan intrakurikuler dan ekstrakurikuler di sekolah. Metode penelitian dengan kualitatif, teknik pengumpulan data dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan: (1) Penanaman karakter melalui kegiatan intrakurikuler dengan cara (a) Penguatan pembelajaran yaitu pembentukan karakter yang sesuai dengan tema atau materi, dan (b) paradigma spriritual dengan menyisipkan nilai keislaman dalam proses pembelajaran. (2) Penanaman karakter melalui kegiatan ekstrakurikuler, (a) Pramuka yaitu membentuk karakter kepemimpinan, mandiri, memecahkan masalah, dan cinta alam, (b) Kepemimpinan, membentuk karakter kepemimpinan, tanggung jawab, dan membuat keputusan, (c) Melukis, membentuk karakter detail, fokus, kreatif, (d) Pencak silat, membentuk karakter tangguh, terampil, (e) Mengaji, membentuk karakter religious, akhlak, tertib, (f) Pendakwah cilik, membentuk karakter berani, berfikir positif, seni komunikasi, mempengaruhi orang lain.

References

Anggraini Yeni, Syaf, Auliya, dan Adri Murni. "Hubungan Antara Berfikir Positif Dengan Kecemasan Komunikasi pada Mahasiswa", Psycopolytan (Jurnal Psikologi), Vol. 1, No. 1 Agustus 2017.

Apriani, Rina, dan Wahyuningsih, Tri. "Pelaksanaan Kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan Sebagai Wahana Membentuk Jiwa Kepemimpinan Siswa (Studi Kasus di OSIS SMKN 1 Yogyakarta Periode 2012-2013)", Jurnal Citizenship, Vol. 3, No. 2 Januari 2014.

Ardianti, Sekar Dwi, Savitri Wanabuliandari, dan Susilo Raharjo. "Peningkatan Perilaku Peduli Lingkungan dan Tanggung jawab Siswa melalui Model Ejas dengan Pendekatan Science Edutainment", Jurnal Pendidikan Dasar, Vol 4, No. 1 Januari 2017.

Asmani, J. Buku Panduan Internalisasi Pendidikan Karakter di Sekolah. Yogyakarta: Diva Pers, 2011.

Badawi. "Pendidikan Karakter dalam Pembentukan Akhlak Mulia di Sekolah", Ilmu Pendidikan, Oktober 2019.

Baidowi, Achmad. “Implementasi Kebijakan Program Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Pada Masa Pandemi Covid-19”, Jambura Journal of Educational Management, Vol. 1, No. 2 September 2020.

Citra, Yulia. "Pelaksanaan Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran", Jurnal Penelitian Pendidikan Khusus, Vol 1, No. 1 Januari 2012.

Dayanti, Ria Wulan. "Pengaruh Komunikasi Interpersonal, Ketelitian (Conscintiousness) dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Kepala Sekolah PAUD di Medan Deli", Jurnal Pendidikan dan Pengawasan, Vol. 2, No. 2 Oktober 2014.

Garmo, J. Pengembangan Karakter Untuk Anak. Jakarta: Kasaint Blanc, 2013.

Habibah, Syarifah. "Akhlak dan Etika dalam Islam", Jurnal Pesona Dasar, Vol. 1, No. 4 Oktober 2015.

Kenedi. "Pengembangan Kreativitas Siswa dalam Proses Pembelajaran di Kelas II SMP Negeri 3 Rokan IV Koto", Jurnal Ilmu Pendidikan Sosial, Sains, dan Humaniora, Vol. 3, No. 2 Juni 2017.

Kesuma, Dharma, Triatna, Cepi, dan Permana Johar. Pendidikan Karakter: Kajian Teori dan Praktik di Sekolah. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2011.

Kristianto, Aprilia Aji, dan Fina, Wedi. “Latihan Kepemimpinan Melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Pramuka”, Jurnal Comm-Edu, Vol. 2, No. 2 Mei 2019.

Lestari, Ria Yuni. "Peran Kegiatan Ekstrakurikuler dalam Mengembangkan Watak Kewarganegaraan Peserta Didik", Untirta Civic Education Journal, Vol. 1, No. 2 Desember 2016.

Maunah, Binti. "Implementasi Pendidikan Karakter dalam Pembentukan Kepribadian Holistik Siswa", Jurnal Pendidikan Karakter, Vol. v, No. 1, 2015.

Nasution, Toni."Kemandirian Siswa dan Pendidikan Karakter", Ijtimaiyah, Vol. 2, No. 1 Januari-Juni 2018.

Nofianti, Ira, Umi Chotimah, dan Emil El Faisal."Pemerolehan Nilai-Nilai Tanggung jawab Siswa Kelas XI melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Pramuka (Studi Kasus di SMA Negeri 1 Selumbung)", Jurnal Bhineka Tunggal Ika, Vol. 3, No. 1 Mei 2016.

Omeri, Nopan. "Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Dunia Pendidikan", Jurnal Manajer Pendidikan, Vol. 9, No 3 Juli 2015.

Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 87 Tahun 2017 tentang Penguatan Pendidikan Karakter.

Rofiq, Arif Ainur. "Pentingnya Keterampilan Pengambilan Keputusan Sosial Bagi Siswa SMP", Psympathic: Jurnal Ilmiah Psikologi, Vol. 2, No. 2 Juni 2015.

Satori, P., dan Komariah, A. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta, 2010.

Setyani, Mutia Rahma, dan Ismah. "Analisis Tingkat Konsentrasi Belajar Siswa Dalam Proses Pembelejaran Matematika Ditinjau dari Hasil Belajar", Pendidikan Matematika. Vol. 1, Oktober 2018.

Shodiq. "Pengukuran Keimanan: Perspektif Psikologi", Jurnal Pendidikan Islam, Vol 8, No. 1 April 2014.

Sudiarjo, Aso, Mariana, Arni Retno, dan Wahyu Nurhidayat. "Aplikasi Pembelajaran Ilmu Tajwid, Waqaf dan Makharijul Huruf Berbasis Android", Jurnal Sisfotek Global, Vol. 5, No. 2 September 2015.

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2011.

Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: ALfabeta, 2013.

Sumartini, Tina Sri. "Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Melalui Pembelajaran Berbasis Masalah", Jurnal Mosharafa, Vol. 5, No. 2 Mei 2016.

Suprapto, Huga Aries. "Pengaruh Komunikasi Efektif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa", Jurnal Ilmiah Kependidikan, Vol. XI, No. 1 September 2017.

Wisudawati, Winy Nila, Sahrani, Riana, dan Rahmah Hastuti. "Efektivitas Pelatihan Ketangguhan (Hardiness)Untuk Meningkatkan Motivasi Berprestasi Akademik Siswa Atlet (Studi Pada Sekolah X di Tangerang)", Provite Jurnal Psikologi Pendidikan, Vol. 10, No.2 Januari 2017.

Yudha, Firma. "Peran Pendidikan Matematika dalam Meningkatkan Sumber Daya Manusia Guna Membangun Masyarakat Islam Modern", Jurnal Pendidikan Matematika, Vol. 5, No. 2 Agustus 2019.

Yusria. "Peningkatan Kecakapan Personal Melalui Pembelajaran Kontekstual", Jurnal Pendidikan Usia Dini, Vol. 10, No. 2 November 2016.

Zulkarnaini. "Dakwah Islam di Era Modern", Jurnal Risalah, Vol. 26, No. 3 September 2015.

Downloads

Published

2020-12-23

How to Cite

Baidowi, A. . (2020). Penanaman Karakter Pada Siswa Melalui Kegiatan Intrakurikuler dan Ekstrakurikuler Di Sekolah Dasar Terpadu Islam. EDUCARE: Journal of Primary Education, 1(3), 303–322. https://doi.org/10.35719/educare.v1i3.31

Similar Articles

<< < 1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.